SARAH “SIMBOK” WALANGITANG: HIDUP UNTUK BERSEPEDA
Saya rasa judul di atas tak berlebihan, memang seperti itulah adanya Sarah Abdini Walangitang yang punya nama beken di sosmed, Simbok Poncokusumo, hidupnya untuk bersepeda. Cukup lama saya sebenernya pengen ngobrol sm simbok, kemudian menuliskan sedikit cerita tentangnya di blog Braderian. Namun waktu tak kunjung bertemu, jadi baru minggu lalu akhirnya saya texting beliau via